Hubungan tingkat kesehatan jiwa dengan tingkat konsumsi alkohol pada Remaja usia 15 - 24 tahun di Indonesia selama pandemi COVID - 19 = The association between mental health and level of alcohol consumption among Indonesian adolescents during covid – 19 pandemic

Christanty, Audhrey Bernadetta (2021) Hubungan tingkat kesehatan jiwa dengan tingkat konsumsi alkohol pada Remaja usia 15 - 24 tahun di Indonesia selama pandemi COVID - 19 = The association between mental health and level of alcohol consumption among Indonesian adolescents during covid – 19 pandemic. Bachelor thesis, Universitas Pelita Harapan.

[img] Text (Title)
Title.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img]
Preview
Text (Abstract)
Abstract.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (776kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ToC)
ToC.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (Chapter1)
Chapter1.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img] Text (Chapter2)
Chapter2.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB)
[img] Text (Chapter3)
Chapter3.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (888kB)
[img] Text (Chapter4)
Chapter4.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img] Text (Chapter5)
Chapter5.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB)
[img] Text (Chapter6)
Chapter6.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (672kB)
[img]
Preview
Text (Bibliography)
Bibliography.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview
[img] Text (Appendices)
Appendices.pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)

Abstract

HUBUNGAN TINGKAT KESEHATAN JIWA DENGAN TINGKAT KONSUMSI ALKOHOL PADA REMAJA USIA 15 – 24 TAHUN DI INDONESIA SELAMA MASA PANDEMI COVID – 19 Latar Belakang : Remaja merupakan fase dimana individu akan mengalami banyak perubahan. Perubahan pada struktur otak remaja dapat mempengaruhi proses pengambilan keputusan pada remaja sehingga remaja cenderung tertarik terhadap perilaku berisiko dan mengambil keputusan secara impulsif. Salah satu perilaku berisiko yang sering ditemukan pada remaja ada perilaku mengonsumsi alkohol. Di Indonesia, angka penyalahgunaan NAPZA tergolong tinggi. Salah satu substansi atau zat yang sering disalahgunakan adalah minuman beralkohol. Kesehatan Jiwa merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi tingkat konsumsi alkohol pada remaja. Selama pandemi COVID-19, prevalensi gangguan jiwa meningkat karena stress dan kecemasan. Penelitian ini belum pernah dilakukan di populasi remaja Indonesia Tujuan Penelitian : Untuk mengetahui hubungan antara tingkat kesehatan jiwa dengan tingkat konsumsi alkohol pada remaja usia 15 – 24 tahun di Indonesia selama pandemi COVID-19 Metodologi Penelitian : Penelitian ini menggunakan studi potong lintang pada 409 remaja usia 15 – 24 tahun di Indonesia. Pengambilan data menggunakan metode Purposive sampling. Data dikumpulkan melalui media Google form dan diukur menggunakan kuesioner Kessler 10 untuk kesehatan jiwa dan kuesioner AUDIT untuk tingkat konsumsi alkohol yang sudah tervalidasi di Indonesia. Hasil dianalisa menggunakan uji Chi-square dan korelasi Spearman Hasil : Dari 426 responden, terdapat 14 responden yang memiliki kesehatan jiwa normal dan gangguan jiwa ringan yang memiliki tingkat konsumsi alkohol berbahaya. Sedangkan ada 50 responden yang memiliki gangguan jiwa sedang dan berat yang mengonsumsi alkohol dengan tingkat berbahaya (p < 0,001). Terdapat korelasi berkekuatan sedang dan bersifat searah antara variabel kesehatan jiwa dan tingkat konsumsi alkohol (r = 0,387) Kesimpulan : Terdapat hubungan bermakna (p < 0,001) dan korelasi dengan kekuatan sedang dan bersifat searah ( r = 0,387 ) diantara variabel tingkat kesehatan jiwa dan tingkat konsumsi alkohol Kata Kunci : kesehatan jiwa, konsumsi alkohol, remaja, pandemi COVID – 19 Referensi : 72 (1989 – 2021) / THE ASSOCIATION BETWEEN MENTAL HEALTH AND LEVEL OF ALCOHOL CONSUMPTION AMONG INDONESIAN ADOLESCENTS DURING COVID – 19 PANDEMIC Background : Adolescence is a phase when an individual undergo many changes. One of the most significant change is adolescent brain development. Non-linear maturation of limbic system and prefrontal cortex can affect adolescents decision-making, causing them to do risky behaviours, and promote impulsivities. Alcohol consumption is a common risky behavior among adolescents. In Indonesia, prevalence of substance abuse is very high. Substance that is commonly abused among Indonesian adolescents is alcohol. Mental health is one of the contributing factors that affects adolescents alcohol consumption. During COVID – 19 pandemic, there is an increase in prevalence of mental health disorder due to stress and anxiety. This study has never been done among Indonesian adolescents. Aim : To find the association between mental health and level of alcohol consumption among Indonesian adolescents during COVID – 19 pandemic. Methods : This study use cross-sectional study design on 409 Indonesian adolescents. Data is collected using purposive sampling method. Data was collected by Google form and measured by Kessler 10 (K10) questionnaire for mental health and AUDIT questionnaire for level of alcohol consumption. The result was analized using Chi-square method and Spearman’s correlation. Results : From 426 respondents, there were 14 respondents with normal mental health and mild distress that have harmful alcohol consumption. and there were 50 respondents with moderate and heavy distress that have harmful alcohol consumption (p < 0,001). There is a positive moderate correlation ( r = 0,387 ) between mental health and alcohol consumption. Conclusion : There is a significant relationship (p < 0,001) and positive moderate correlation (r = 0,387) between mental health and level of alcohol consumption of the subjects during COVID-19 pandemic. Keywords : Mental health, alcohol consumption, adolescent, COVID – 19 pandemic References : 72 (1989 – 2021)

Item Type: Thesis (Bachelor)
Creators:
CreatorsNIMEmail
Christanty, Audhrey BernadettaNIM01071180175audhreybc@gmail.com
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorHandy, FransiscaNIDN0331037604UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: kesehatan jiwa; konsumsi alkohol; remaja; pandemi COVID - 19
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: University Subject > Current > Faculty/School - UPH Karawaci > Faculty of Medicine > Medicine
Current > Faculty/School - UPH Karawaci > Faculty of Medicine > Medicine
Depositing User: Audhrey Bernadetta Christanty
Date Deposited: 07 Jun 2021 05:46
Last Modified: 19 Jan 2022 00:57
URI: http://repository.uph.edu/id/eprint/37500

Actions (login required)

View Item View Item