Laporan Kerja Praktek: Green Sedati Apartment Cengkareng

Prabowo, Aryo Budi and Tanuwidjaja, Jesslyn (2018) Laporan Kerja Praktek: Green Sedati Apartment Cengkareng. Bachelor thesis, Universitas Pelita Harapan.

Full text not available from this repository.

Abstract

Green Sedayu Apartment, merupakan sebuah project dari PT. Panorama Bangun Lestari, menggabungkan hunian apartemen, pusat hiburan, pusat perbelanjaan, dan hotel menjadi satu. Green Sedayu Apartment yang dibangun oleh PT. Totalindo Eka Persada sebagai kontraktor pada proyek ini memiliki daya Tarik sendiri untuk dijadikan lokasi kerja praktik, yaitu penggunaan sebuah metode bekisting yang hanya digunakan oleh kontraktor tersebut sebagai pemegang lisensinya. Metode bekisting ini disebut Aluma Flying Forming System yang digunakan pada bangunan typical, serta proses pemasangan yang lebih cepat. Pembahasan isi laporan mencakup informasi dan data proyek, alat dan bahan konstruksi, pekerjaan struktur atas, proses pengecoran, penerapan K3, dan lain-lain. Topik khusus dari laporan ini membahas mengenai metode Aluma Flying Forming System. Proses pekerjaan metode tersebut harus mengikuti technical manual dan disertai ahli sistem metode tersebut. Kerja praktik melengkapi pengetahuan teoritis yang telah didapat dari perkuliahan. Selain itu, juga memberikan pengalaman dan pengetahuan baru yang nantinya akan berguna di masa depan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Creators:
CreatorsNIMEmail
Prabowo, Aryo BudiNIM00000014880UNSPECIFIED
Tanuwidjaja, JesslynNIM00000016552UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorDewobroto, WiryantoNIDN0321106401wiryanto.dewobroto@uph.edu
Uncontrolled Keywords: green sedayu apartment; pekerjaan struktur atas; aluma flying forming system.
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: University Subject > Current > Faculty/School - UPH Karawaci > Faculty of Science and Technology > Civil Engineering
Current > Faculty/School - UPH Karawaci > Faculty of Science and Technology > Civil Engineering
Depositing User: Stefanus Tanjung
Date Deposited: 06 Nov 2023 01:48
Last Modified: 06 Nov 2023 01:48
URI: http://repository.uph.edu/id/eprint/58633

Actions (login required)

View Item View Item