Penerapan prosedur untuk mengupayakan iklim kelas yang kondusif

Aprilia, Tifanny (2019) Penerapan prosedur untuk mengupayakan iklim kelas yang kondusif. Bachelor thesis, Universitas Pelita Harapan.

[img] Text (Title)
Title (3).pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (987kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (Abstract)
Abstrack.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (52kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ToC)
ToC (2).pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (184kB) | Preview
[img] Text (Praktek Pendidikan)
Praktek Pendidikan (2).pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (203kB) | Request a copy
[img] Text (Kajian Filosofis Pendidikan)
Kajian Filosofis Pendidikan.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (Bibliography)
Bibliography (2).pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (58kB) | Preview
[img] Text (Appendices)
Appendices (2).pdf
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (119kB) | Request a copy

Abstract

Iklim kelas yang kondusif merupakan harapan dari semua guru karena dengan keadaan kondusif proses pembelajaran yang dilakukan dapat berjalan dengan baik. Iklim kelas kondusif adalah keadaan kelas yang nyaman, tenang, dan efektif dalam melaksanakan proses pembelajaran. Namun, kenyataan yang terjadi di lapangan keadaan kelas ribut, beberapa siswa sibuk bermain dengan teman sebangkunya, dan beberapa siswa lain tidak mau mendengarkan teguran dari guru. Oleh karena itu guru menerapkan prosedur kelas untuk mengupayakan keadaan kelas kondusif. Prosedur yang digunakan bertujuan untuk mengontrol sikap siswa saat berada di dalam kelas agar lebih baik dan aktif. Tujuan penulisan ini adalah untuk memaparkan penerapan prosedur untuk mengupayakan iklim kelas yang kondusif. Faktor penting dalam penerapkan prosedur di dalam kelas yang menjadi perhatian utama yaitu, adanya rasa tangung jawab dari guru, kesadaran dari siswa untuk menjauhi hal negatif, mampu untuk bersikap lebih tegas kepada siswa, memiliki sikap yang tulus dan jujur, memberikan teguran secara langsung pada siswa. Hasil yang diperoleh setelah menerapakan prosedur di dalam kelas, keadaan kelas menjadi lebih tenang dan siswa mau Smenjawab pertanyaan dari guru. Tuhan telah menganugerahkan kemampuan yang berbeda pada setiap orang, khususnya guru yaitu kemampuan yang bisa dikembangkan dan digunakan dalam mengajar. Saran yang diberikan pada guru agar bisa menerapkan prosedur sesuai dengan langkah-langkah yang telah ditetapkan agar mampu menjaga iklim kelas kondusif.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Creators:
CreatorsNIMEmail
Aprilia, TifannyNIM00000028170tifannytifa17@gmail.com
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorPadang, Ariani TandiNIDN0312048802UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Iklim Kelas Kondusif; Peran Guru; Prosedur; Kelebihan dan Kekurangan Prosedur; Hand Signal
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: University Subject > Current > Faculty/School - UPH Karawaci > Faculty of Education > Economics Education
Current > Faculty/School - UPH Karawaci > Faculty of Education > Economics Education
Depositing User: Users 761 not found.
Date Deposited: 02 Dec 2019 09:30
Last Modified: 16 Feb 2022 08:01
URI: http://repository.uph.edu/id/eprint/5883

Actions (login required)

View Item View Item