Pengaruh job characteristics, supervisory behaviour, kompensasi, work-life balance terhadap turnover intention

Sukrisno, Sukrisno (2018) Pengaruh job characteristics, supervisory behaviour, kompensasi, work-life balance terhadap turnover intention. Bachelor thesis, Universitas Pelita harapan.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tingkat turnover intention yang terjadi pada perusahaan PT. Paiho Indonesia memiliki presentasi yang cukup tinggi tiap tahunnya, terutama pada divisi produksi tingkat turnover karyawan paling tertinggi dari divisi lain. Maka dari itu pada penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh tingkat turnover intention yang terjadi dalam PT. Paiho Indonesia yang disebabkan oleh variabel kompensasi, supervisor behaviour, job characteristic, dan work-life balance yang terjadi dalam organisasi. Penelitian ini menggunakan 200 dalam responden aktual dari PT.Paiho Indonesia dalam divisi produksi, 70 responden untuk mengisi kuesioner untuk data pre-teset dan 200 responden untuk mengisi kuesioner untuk data aktual. Responden yang dipakai adalah staff dan tingkatan supervisor yang bekerja pada divisi produksi. Kuesioner terdiri dari lima belas (15) pertanyaan dengan menggunakan skala likert. Data dibuat menggunakan sistem SPSS untuk menguji reliabilitas dan validitas pada pre-test, dan PLS-SEM untuk penelitian aktual. Metode yang digunakan untuk penelitian aktual adalah Structure Equation Modeling (SEM). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa job characteristic, dan supervisor behaviour hasilnya menunjukkan bahwa variabel tersebut memiliki pengaruh terhadap turnover intention. Sedangkan variabel kompensasi, dan work-life balance hasilnya ditolak, hal ini menunjukkan bahwa pada bagian divisi produksi PT. Paiho Indonesia tidak teralu mempengaruhi tingkat turnover intention. Kontribusi penelitian pada turnover intention yang dipengaruhi oleh variabel supervisor behaviour, job characteristic, kompensasi dan work life balance sebesar 31,8% dan sisa 68,2% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Creators:
CreatorsNIMEmail
Sukrisno, SukrisnoNIM00000008562UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSibarani, RozaNIDN0327057604roza.sibarani@lecturer.uph.edu
Additional Information: SK 11-14 SUK p ; 31001000081597
Uncontrolled Keywords: job characteristics; supervisor behaviour; kompensasi; work-life balance; turnover intention.
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: University Subject > Current > Faculty/School - UPH Karawaci > Business School > Management
Current > Faculty/School - UPH Karawaci > Business School > Management
Depositing User: Mrs Veronica Fitri Astuti
Date Deposited: 03 May 2021 07:01
Last Modified: 19 Jan 2024 11:34
URI: http://repository.uph.edu/id/eprint/21971

Actions (login required)

View Item View Item