Analisis pengaruh kesadaran merek, harga dan promosi terhadap keputusan pembelian produk mie instan indomie

Wincent, Wincent (2019) Analisis pengaruh kesadaran merek, harga dan promosi terhadap keputusan pembelian produk mie instan indomie. Bachelor thesis, Universitas Pelita Harapan.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menganalisa pengaruh kesadaran merek, harga dan promosi terhadap keputusan pembelian produk mie instan yaitu Indomie. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Data pada penelitian ini dikumpulkan dengan kuesioner danjumlah respondenpada penelitian ini yaitu 200 orang yang pernah mengonsumsi produk Indomie. Pemilihan responden menggunakan desain sampel non probabilitas yang bersifat purposive sampling. Penelitian ini menggunakan metode analisa Partial Least Squares-Structural Equation Modelling (PLS-SEM) dengan alat SmartPLS 3.0. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kesadaran merek berpengaruh secara positif terhadap keputusan pembelian; harga berpengaruh secara positif terhadap keputusan pembelian; dan promosi berpengaruh secara positif terhadap keputusan pembelian. Implikasi manajerial pada penelitian ini adalah Indomie perlu mempertahankan dan memperkuat strategi pada kesadaran merek, harga dan juga promosi.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Creators:
CreatorsNIMEmail
Wincent, WincentNIM00000015449UNSPECIFIED
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorUNSPECIFIEDUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Additional Information: 00000016943; 31001000266214
Uncontrolled Keywords: Brand awareness; price; promotion; purchasing decision; Indomie
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: University Subject > Current > Faculty/School - UPH Karawaci > Business School > Management
Current > Faculty/School - UPH Karawaci > Business School > Management
Depositing User: Yanni Karina
Date Deposited: 13 Jul 2022 03:31
Last Modified: 07 Mar 2024 05:47
URI: http://repository.uph.edu/id/eprint/48584

Actions (login required)

View Item View Item